Senin, 22 Juni 2015

Makanan Penyebab Keputihan

Makanan penyebab keputihan - Keputihan merupakan penyakit yang umum dijumpai pada wanita. Keputihan dibagi  menjadi dua jenis, yaitu keputihan normal atau fisiologis dan keputihan abnormal atau patologis. Keputihan normal biasanya bukan merupakan sebuah penyakit, dan dapat terjadi pada setiap wanita dengan tanda-tanda cairan yang keluar bening, tidak berbau, tidak berwarna, dan tidak gatal.



Keputihan yang bukan penyakit biasanya terjadi sebelum dan setelah menstruasi, saat wanita terangsang, saat stress atau bisa juga terjadi pada saat remaja sebelum pubertas.  Gejala ini akan hilang dengan sendirinya. Jumlah cairan yang keluar dari vagina juga sedikit, sedangkan keputihan abnormal memiliki ciri-ciri cairan yang keluar dari miss V tidak bening, berbau amis atau seperti telur busuk, gatal dan jumlahnya banyak.

Keputihan dapat disebabkan oleh bakteri, virus, jamur atau parasit. Selain itu ada juga makanan yang dapat menyebabkan timbulnya keputihan abnormal. Kali ini saya akan membahas tentang makanan penyebab keputihan.


Beikut adalah beberapa makanan penyebab keputihan:

Makanan dengan kadar gula tinggi

Glukosa mampu meningkatkan pertumbuhan jamur atau ragi, oleh karena itu asupan konsumsi karbohidrat hendaknya dibatasi. Zat gula, seperti minuman bersoda, minuman beralkohol, maupun berbagi minuman yang diberi tambahan gula. Makanan yang mengandung gula, selian dapat menyebabkan diabetes mellitus, juga dapat menyebabkan keputihan yang tidak normal dan berlebihan. Untuk itu, kita harus membatasi asupan makanan yang mengandung kadar gula tinggi.

Makanan yang mengandung ragi

Hindari makanan yang mengandung ragu seperti keju, jamur, pasta tomat, roti yang terbuat dari bahan ragi, minuman beralkohol. Memang makanan yag mengandung ragi ini belum secara spesifik dapat menimbulkan keputihan secara abnormal. Namun, tidak ada salahnya jika kita mengurangi makanan tersebut.

Buah nanas

Buah nanas apabila dikonsumsi dalam jumlah yang berlebihan dapat memicu masalah keputihan karena kandungan asam yang ada pada nanas. Jika kita konsumsi banyak, asam lambung akan bekerja lebih dan mengeluarkan bakteri untuk pembusukan makanan dan akan dikeluarkan dalam bentuk lendir.

Makanan yang dikeringkan

Makanan yang dikeringkan umumnya mengandung gula fruktosa yang cukup tinggi yang dapat meningkatkan produksi hormojn pada organ intim wanita secara berlebihan dan dikeuarkan dalam bentuk cairan vagina yang berlebihan.
Itulah beberapa pantangan makanan bagi penderita keputihan abnormal.


Demikianlah makanan penyebab keputihan, semoga bermanfaat bagi yang membutuhkan. Jika Anda terlanjur menderita keputihan abnormal, silahkan untuk mencoba obat herbal yang kami rekomendasikan. 

Silahkan klik di link tersebut!!.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar